Di Indonesia ada banyak buku renungan
harian Kristen yang dicetak oleh lembaga-lembaga gereja, yang mengajak para
pembacanya untuk membaca semakin rajin dalam membaca Al-kitab, agar semakin
bertumbuh dalam iman kekristenan sesuai dengan ajaran Yesus Kristus.
Namun pada era yang sudah modern ini,
ada banyak lembaga yang menyediakan renungan harian tidak hanya melalui media
cetak saja. Pada jaman sekarang ini dunia internet sudah semakin maju dan
berkembang, maka dari itu banyak yang memanfaakan hal itu untuk menyampaikan
firman tuhan melalui media online.
Dalam kegiatan ini, berusa untuk
menyajikan alamat-alamat renungan harian online yang bias diakses peserta didik
untuk dijadikan referensi dalam memilih renungan harian yang sesuai dengan
kebutuhan para remaja saat ini.
Dibawah
ini ada beberapa harian online yang bias dikunjungi peserta didik
1. Mana Sorgawi
sumber gambar:www.mannasorgawi.net
untuk mengunjungi renungan harian online Mana Sorgawi silahkan klik disini
2. Sentuhan Hati
sumber gambar: sentuhanhati.com
untuk mengunjungi renungan harian online Mana Sorgawi silahkan klik disini
3. Santapan Rohani
untuk mengunjungi renungan harian online Mana Sorgawi silahkan klik disini
Tidak ada komentar:
Posting Komentar